Pengaruh Pemimpin Sebagai Orang Yang Ditokohkan, Mampu Berbicara dengan Baik dan Mempunyai Banyak Informasi Serta Pengambilan keputusan Terhadap Efektifitas Organisasi Pada Pt. Sucofindo Cabang Pekanbaru
Sabtu, 30 Januari 2016
READING
REPORT
Tugas Kuliah Pengantar Manajemen
Semester Ganjil 2015/2016
Pengaruh Pemimpin Sebagai Orang Yang Ditokohkan,
Mampu
Berbicara dengan Baik dan Mempunyai Banyak Informasi
Serta Pengambilan keputusan Terhadap Efektifitas
Organisasi Pada
Pt. Sucofindo Cabang Pekanbaru
ADE RIA NIRMALA
Tepak Manajemen Bisnis
ISSN : 1979-3294
OLEH :
FAUZAN NUR
1505122309
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FKIP UNIVERSITAS RIAU
A. METODE
PENELITIAN
Obyek Penelitian
Teknik Pengumpulan Data
Pengumpulan
data dilakukan dengan menggunakan teknik sebagai berikut :
1.
Kuisioner
2.
Wawancara
Populasi dan Sampel
Populasi dalam penelitian ini
adalah seluruh karyawan PT. Sucifindo Cabang Pekanbaru yang berjumlah 125
orang. Penelitian ini menggunakan metode stratified random sampling berdasarkan
pengelompokan perusahaan.
Metode Analisis
Penentuan Persamaan Regresi
Linier Berganda
Untuk menetukan pengaruh antara
variabel digunakan regresi linier berganda, sedangkan untuk uji hipotesanya digunakan
uji statistik. Dalam pembuatan kuisioner dipakai metode Likert yaitu dengan
memberikan 5 (lima) tingkatan jawaban pilihan.
Skala likert ini kemudian
menskala individu yang bersangkutan dengan menambahkan bobot dari jawaban yang
dipilih. Nilai rata-rata dari tiap responden dapat Dikelompokan dalam interval
kelas dengan jumlah 5 (lima).
Nilai
Terendah = Nilai Tertinggi – Interval
Jumlah
Kelas
= (5-1) / 5
= 0,8
Untuk
membuktikan hasil penelitian ini dipakai model analisis secara regresi berganda,
dengan model sebagai berikut : Y = b0 + b1.X1 +
b2.X2 + b3.X3 + E
Pengujian
Angket
Uji angket dilakukan untuk menguji validitas dan
reliabilitas data. Validitas data adalah suatu derajat ketetapan alat ukur
penelitian tentang isi atau arti sebenarnya yang diukur (Umar, 2003:127).
Reliabilitas data
adalah derajat ketepatan, ketelitian atau keakuratan data yang ditunjukan oleh
instrument pengukuran(Umar,2003:126)
Untuk menguji
validitas dan reliabilitas menggunakan program SPSS,dengan ketentuan sebagai
berikut :
Jika r hitung
> r table maka data valid
a hitung
> a/r table maka data reliable
r hitung
< r tabel maka data tidak valid
a hitung
< a/r tabel maka data tidak reliable
Dimana
r = produk moment