-->

Sabtu, 04 Juni 2016

Cara, Niat dan Doa Shalat Istikharah Terlengkap

Afdhalilahi.com – Pengertian Shalat Istikharah adalah Shalat Sunah dua Raka’at yg dikerjakan oleh seorang muslim untuk meminta petunjuk kpd Alloh Swt yg sedang bingung diantara beberapa pilihan dan merasa ragu – ragu untuk memiilih atau saat akan memutuskan sesuatu hal tersebut. Sedangkan untuk ukuran atau perihal masalah yg dimaksudkan di atas tidak dibatasi ukurannya karena bisa masalah didlm pekerjaan, masalah perjodohan maupun masalah lain – lain.

Yang pada intinya Shalat Istikharah dilakukan saat anda sedang merasa bingung atau ragu-ragu dlm suatu hal atau memilih sesuatu hal karena Keutamaan Shalat Istikharah menurut para Ustadz antara lain untuk memohon kpd Alloh agar urusan anda diridhoi oleh Alloh Swt dan Alloh bisa mempermudah jalan untuk urusan anda tersebut dan jika ternyata perkara atau urusan anda tersebut tidak baik untuk anda, maka Alloh akan datangkan penghalang dan pencegah untuk anda sehingga anda tidak bisa melaksanakan urusan tersebut.

Manfaat Shalat Istikharah diatas seperti sabda Nabi Muhammad Saw yg berbunyi, ” Jika Salah seorang  diantara kalian berniat dlm suatu urusan maka lakukanlah Shalat Sunah dua Raka’at yg bukan Shalat Wajib, kemudian bedoalah meminta kepada Alloh (HR. AL – Bukhari) ”. Kemudian untuk Waktu Shalat Istikharah sendiri bisa dilakukan kapan saja baik siang maupun malam tetapi Waktu Mengerjakan Shalat Istikharah yg paling utama adlh saat sepertiga malam atau bisa dikatakan di pertengahan malam setelah Shalat Isya karena dimalam hari anda bisa mengerjakan Shalat Sunah Istikharah dg khusyu.

Sedangkan Jumlah Raka’at Shalat Istikharah ini sendiri mempunyai jumlah 2 Raka’at dan cara mengerjakan Shalat Istikharah masih sama seperti mengerjakan Shalat – Shalat pada umumnya. Cara Shalat Istikharah di awali dg membaca Niat Shalat, membaca Surat Al Fatihah, Setelah itu diutamakan membaca Surat Al Kafirun di Raka’at Pertama dan Surat Al Ikhlas di Raka’at 2, kemudiian Ruku, Itidal, Sujud dan Salam. Untuk Tata Cara Shalat Istikharah dan Bacaan Doa Shalat Istikharah sdh saya buat dibawah ini sehingga bisa anda hafalkan dan amalkan sendirii oleh Anda dirumah

Bacaan Niat Shalat Istikharah Terlengkap

Terjemahan Niat Shalat Istikharah Latin, ” USHALLI SUNNATAL ISTIKHAARATI RAK’ATAINI LILLAAHI TA’AALAA ”. Kemudian untuk Pengertian Bacaan Niat Shalat Sunah Istikharah diatas adalah, ” Aku Niat Shalat Sunah Istikharah dua Raka’at karena Alloh Ta’ala ”.

Setelah anda membaca Niat Shalat Istikharah seperti diatas maka anda dilanjutkan dg membaca Surat Al Fatihah, lalu membaca Suratan diutamakan membaca Surat Al Kafirun Raka’at pertama dan Al Ikhlas Raka’at kedua, Ruku, Itidal, Sujud dan Salam dikerjakan seperti mengerjakan Shalat Wajib biasa.

Doa Setelah Shalat Istikharah Terlengkap

Setelah anda selesai mengerjakan Shalat Sunah Istikharah lalu duduklah dg khusyu dan membaca Doa Shalat Istikharah Bacaan dzikir seperti Istighfar, Sholawat Nabi, Tahmid, Tasbih dan Surat Al Fatihah sebanyak – banyaknya yg bertujuan untuk mendekatkan diri kpd Alloh Swt. Kemudian setelah anda berdzikir dilanjutkan dg membaca Doa Setelah Shalat Istikharah seperti dibawah ini,

Artian Doa Setelah Shalat Istikharah diatas, ” Ya Alloh hamba memohon agaar Tuhan memillihkan mana yg baik menurut Engkau ya Alloh, dan hamba memohon Tuhan memberikan kepastian dg ketentuanmuu dan hamba memohon dg kemurahan Tuhan yg besar Agung. Karena sesungguhnya Tuhan yg berkuasa, sd hamba tidak tahu dan Tuhanlah yg amat mengetahui segala sesuatu yg masih tersembunyi. Ya Alloh, jika Tuhan mengetahui bahwa persoalan ini baik bagi hamba, dlm agama hamba dan dalam penghidupan hamba dan baik pula akibatnya bagi hamba, maka berikanlah perkara ini kpd hamba, dan mudahkanlah ia bagi hamba, kemudian berilah keberhakan bagi hamba didalamnya. Ya Alloh, jika Tuhan mengetahui bahwa sesungguhnyahal ini tidak baik bagi hamba, baggi Agama saya dan penghiidupan hamba, dan tidak baik akiibatnya bagii hamba, maka jauhkanlah hal inni dari pada hamba dan jauhkanlah hamba dari padanya. Dan beriilah kebaikan dimana sajja hamba berada, kemudian jadikanlah hamba orang yg rela atas anugerahmu”.


Keterangan, Waktu menyebutkan hal yg dimaksud dlm Doa Setelah Shalat Istikharah tersebut hendaknya disebutkan apa yg dimaksud persoalan anda itu. Kemudian anda jg bisa berdoa dg Bahasa Indonesia meminta kpd Alloh untuk memberikan petunjuk untuk anda atas apa yg baik dilaksanakan menurut cita – cita dan maksud atau masalah anda itu.

Shalat Sunah Istikharah ini sebaiknya dilaksanakan 3 malam atau 7 malam berturut – turut sampai anda sudah diberikan petunjuk oleh Alloh atas apa yg harus anda lakukan atau apa yg harus dipilih. Untuk tambahan juga anda bisa menambahkanShalat Sunah Hajat dan jangan lupa untuk mengerjakan Shalat wajib 5 waktu karena hal tersebut lah yg menjadi kewajiban anda
Sourche: rukun-islam.com




Baca Artikel Terkait: